Daun merupakan salah satu bagian penting dari tumbuhan. Daun berperan untuk menyerap energi dari sinar matahari yang nantinya digunakan untuk berpotosintesis.
Daun memiliki bentuk, warna, dan ukuran yang sangat bervariasi. Namun pada umumnya daun berbentuk pipih meskipun ada beberapa tumbuhan yang memiliki daun yang tebal semisal lidah buaya.
Karakteristik Daun
Kemudian daun juga berfungsi untuk mengontrol transpirasi yang menjaga kadar air yang berlebih. Selain itu, daun juga dapat mengalami modifikasi seperti adaptasi terhadap lingkungan dimana ia tumbuh.
Jenis dan ukuran daun sangat bervariasi tergantung jenis tumbuhannya, namun pada umumnya daun terdiri dari bagian-bagian berikut:
Bilah daun adalah bagian daun yang utuh dan memiliki dua sisi. Saraf daun adalah sejenis kerutan atau saluran yang membentang di sepanjang helai daun. Tangkai daun adalah bagian daun yang menghubungkan bilah ke batang.
Di sisi lain beberapa daun pada tumbuhan tertentu tidak memiliki tangkai daun. Daun tanpa tangkai daun ini disebut sesil.
Contoh Kumpulan Sketsa Mewarnai Gambar Daun









