Lambang Tunas Kelapa kerap digunakan dalam gerakan Pramuka, digunakan pada bendera, panji, papan nama kwartir, satuan, sampai sebagai tanada pengenal administrasi dalam gerakan Pramuka. Pemakaian tersebut diperuntukan sebagai alat untuk dijadikan pengingat bahwa pada kegiatan gerakan Pramuka harus sesuai dengan makna kiasan dalam logo gerakan Pramuka.
Buah nyiur atau kelapa pada saat masih tunas biasa disebut cikal, dalam Bahasa Indonesia cikal adalah istilah dengan arti sebagai penduduk asli pertama atau penduduk yang menurunkan kemunculan sebuah generasi baru.
Lambang buah kelapa yang tumbuh itu mengkiaskan bahwa setiap anggota Pramuka menjadi inti untuk kelangsungan hidup bagi bangsa Indonesia. Buah kelapa juga mampu bertahan dalam berbagai keadaan dan kondisi. Lambang tersebut mengkiaskan bahwa setiap anggota Pramuka adalah seseorang yang memiliki jasmnai dan rohani yang kuat dan sehat.
Gambar Tunas Kelapa


gambar tunas kelapa hd

gambar tunas kelapa png









